Gambar : Kegiatan Musyawarah Kerja Hari Kedua Musyawarah kerja (Musyker) merupakan salah satu rangkaian awal kepengerusan setelah Musyawarah besar yang mana Musyker tersebut membahas dan memfiksasi program kerja UKM Penalaran dan Keilmuan UGJ. Selain itu dalam musyawarah kerja tersebut diadakannya pemilihan ketua pelaksana program kerja (proker) bersama UKM P&K, jadi di UKM P&K ada proker departemen dan proker bersama untuk lebih jelasnya mengenai apa itu program kerja departemen dan proker bersama bisa klik ini.